Home

VISI

Enviro Total Solusi visi menjadi penyedia jasa konsultansi dan pelatihan di bidang Lingkungan, Manajemen, dan Sistem Informasi yang dapat dipercaya baik nasional maupun internasional.

MISI

  • Mengembangkan kapasitas sumber daya manusia di sektor privat dan pemerintah daerah untuk pencapaian pembangunan berkelanjutan dalam bentuk penyebarluasan pengetahuan melalui pelatihan, seminar workshop dengan metode yang praktis dan aplikatif;
  • Memberikan solusi teknologi informasi untuk melakukan monitoring dan evaluasi dampak lingkungan pada setiap industri;
  • Ikut serta menyebarluaskan sumbangan pemikiran para peneliti, ahli lingkungan, ahli manajemen dalam bentuk link jurnal publikasi dan artikel-artikel;
  • Menjadikan tempat Uji Kompetensi Lingkungan untuk sertifikasi ahli lingkungan.

PELAYANAN KAMI

BSC

Balanced Scorecard Course (BSC)

BSC

Balanced Scorecard Course (BSC) merupakan salah satu metode dan juga alat yang dapat digunakan untuk mengukur pencapaian tujuan suatu organisasi. Namun, banyak yang kesulitan untuk menerapkan metode ini. Ada beberapa faktor yang membentuk persepsi tentang BSC. Beberapa dari mereka mengatakan bahwa BSC rumit dan sulit untuk diterapkan. Jadi, bagaimana membuatnya sederhana? Temukan jawabannya di kursus ini.

SDC

System Dynamics Course (SDC)

SDC

System Dynamics Course (SDC) akan membantu Anda menemukan model masalah permasalahan dan bagaimana intervensinya akan dilakukan untuk memecahkan masalah yang mengubah bisnis Anda.

Mulai dengan cepat

Ketahui lebih banyak tentang kami

Hubungi Kami

Our Partner

Our Client

Comments are closed.

WhatsApp chat